Tags : Komputer

Pengertian Jaringan Komputer

  Jaringan komputer adalah sebuah sistim yang terdiri atas komputer dan perangkat jaringan lainnya yang bekerja bersama-sama untuk mencapai suatu tujuan yang sama. Tujuan dari jaringan komputer adalah: Membagi sumber daya: contohnya berbagi pemakaian printer,CPU,memori,hard disk Komunikasi: contohnya surat elektronik,instant massaging,chating Akses informasi: contohnya web…

Pengertian bios dan fungsinya

Pengertian Tentang BIOS dan Fungsinya untuk Komputer Anda BIOS merupakan singkatan dari Basic Input Output System. BIOS merupakan sebuah program atau software antarmuka tingkat rendah yang berfungsi mengendalikan atau mengontrol perangkat keras yang terpasang pada komputer. BIOS  adalah program pertama yang diakses oleh prosesor selama…